INGIN BERBUAT BAIK SAJA BERPAHALA, APALAGI MELAKUKANNYA.
مَنْ هَمَّ بِحَسَنَةٍ فَلَمْ يَعْمَلْهَا كُتِبَتْ لَهُ حَسَنَةً وَمَنْ هَمَّ بِحَسَنَةٍ فَعَمِلَهَا كُتِبَتْ لَهُ عَشْرًا إِلَى سَبْعِ مِائَةِ ضِعْفٍ وَمَنْ هَمَّ بِسَيِّئَةٍ فَلَمْ يَعْمَلْهَا لَمْ تُكْتَبْ وَإِنْ عَمِلَهَا كُتِبَتْ
"Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:
1. Barangsiapa berkeinginan untuk kebaikan namun belum
melakukannya maka dicatat untuknya 1 kebaikan,
melakukannya maka dicatat untuknya 1 kebaikan,
2. Barangsiapa berkeinginan untuk suatu kebaikan lalu melakukannya maka dicatat untuknya 10 kebaikan hingga 700 kali lipat.
3.Barangsiapa berkeinginan untuk kejelekan namun belum mengerjakannya, maka *tidak* dicatat sebagai dosa,
4.Namun jika dia mengerjakannya maka ditulislah sebagai 1 dosa untuknya."
(HR Muslim 130)
semoga bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar